Simak artikel opini mengenai perkembangan krisis di Mesir setelah Presiden Morsi melaksanan berbagai gebrakan perubahan. Krisis yg dihadapai pemerintah hasil Revolusi 2011 adalah kekhawatiran thd kemungkinan munculnya sistem teokrasi ala Iran, Saudi Arabia, dan Pakistan, akibat perubahan Konstitusi yg memberi kekuasaan kepada para Ulama sebagai penentu akhir dalam masalah hukum, dan syariah Ilsam sebagai sumber hukum utama di Republik tsb. Demonstrasi marak hampir di seluruh negeri dan hal ini akan membuka peluanh bg pendukung rezim lama dan kekuatan militer untuk kembali. Demikian pula, jika Pemerintahan Morsi tidak berhati-2 melakukan manuver maka pihak eksternal (AS, EU dan Israel) juga akan terlibat dan bahkan intervensi dalam pergolakan politik domestik Mesir.
Selanjutnya baca tautan ini:
http://dawn.com/2012/11/28/morsis-dilemma/
Tuesday, December 4, 2012
Home »
» DILEMMA PRESIDEN MORSI DALAM KRISIS MESIR PASKA REVOLUSI
0 comments:
Post a Comment