Monday, October 1, 2012

IRJEN DJOKO SUSILO AKAN DIPANGGIL KPK LAGI HARI KAMIS ATAU JUM'AT

Prediksi saya, para pengacara Djoko Susilo (DS) masih akan coba "ngeyel" dg meminta agar klien mereka "mbulet" dan tetap mangkir dari panggilan KPK. Pasalnya kalau belum tiga kali panggilan toh KPK belum boleh memanggil paksa (wlpn ada yg bilang boleh, krn DS bukan saksi). Pengacara DS akan mengeksploitasi sensasi dan publisitas sebesar-2nya, dan penolakan thd KPK sudah pasti akan membuat mereka makin ngetop di media. Apalagi kalau para "poliyo" juga ikut ngompori!  Namun, jika DS mangkir lagi, hal itu hanya makin menghancurkan reputasi dirinya di mata publik, serta jadi bahan pertimbangan Jaksa Tipikor dan Hakim utk memperberat tuntutan dg alasan tidak mau kooperatif. Kita lihat saja perkembangannya.

Selanjutnya baca tautan ini:

http://news.detik.com/read/2012/10/01/131331/2049052/10/irjen-djoko-susilo-akan-diperiksa-kembali-kamis-atau-jumat
Share:

0 comments:

Post a Comment

THF ARCHIVE

FP GUSDURIANS