Wednesday, June 20, 2012

RI SEDANG MENUJU NEGARA GAGAL?

Indonesia ternyata sedang apes. Menurut penilaian sebuah lembaga nir-laba The Fund for Peace (FFP) dan jurnal Foreign Affairs (FA) RI kini berada di peringkat 63 dlm urutan negara yang dlm bahaya sebagai "negara gagal" (failed state). Setahun lalu, peringkatnya masih "lumayan", yaitu 64. Namun ada baiknya juga hati-2 menyikapi penilaian spt itu. Misalnya, jika benar bhw slh satu indikator yg dipakai adalah soal pelanggaran HAM, mengapa negara seperti S'pura, Thailand, M'sia, dan Brunei nilainya jauh melebihi peringkat RI?. Kita ambil hikmah di balik penilaian itu, yaitu agar kita tahu bhw yg menilai kinerja Pemerintah bukan hanya masyarakat Indonesia, tetapi juga masyarakat internasional. Terpulang pd kita sbg bangsa juga apakah RI akan semakin menjauhi bahaya tsb, atau malah mendekatinya di masa depan...

Selanjutnya baca tautan ini:

http://nasional.kompas.com/read/2012/06/20/01410821/
Share:

0 comments:

Post a Comment

THF ARCHIVE

FP GUSDURIANS